top of page
LMD Software Development

Teknologi Seharusnya Mempercepat Bisnis, Bukan Menjadi Beban

 Solusi aplikasi haruslah yang scalable dan siap berkembang dirancang untuk meningkatkan efisiensi dan mendukung pertumbuhan bisnis Anda.

Ketika Aplikasi Tidak Mendukung Alur Kerja Bisnis

Banyak perusahaan melakukan investasi besar dalam pengembangan perangkat lunak, tetapi sering kali berakhir dengan sistem yang kaku, sulit untuk dikembangkan, dan tidak sesuai dengan kebutuhan bisnis yang terus berubah. Proyek sering kali memakan waktu lebih lama dari yang direncanakan, biaya meningkat, dan hasil akhirnya sering kali tidak memberikan dampak yang diharapkan.

Ketika perangkat lunak atau aplikasi tidak mendukung alur kerja bisnis, operasional menjadi lambat, tim mengalami frustrasi teknis, dan peluang pasar terlewatkan. Pada titik ini, perangkat lunak seharusnya menjadi pendorong pertumbuhan—bukan malah menghambat kemajuan perusahaan.

LMD Software Development Square Banner
Section Top Gradient
LMD Software Solution Service

Solusi Aplikasi yang Tepat Untuk Bisnis Anda

Layanan software development dari Lintas Media Danawa (LMD) dirancang untuk membantu bisnis membangun, mengintegrasikan, dan mengoptimalkan solusi digital sesuai kebutuhan operasional. Kami menghadirkan pengembangan software kustom, integrasi sistem, serta optimalisasi aplikasi berbasis proses bisnis—dengan fokus pada efisiensi, fleksibilitas, dan kesiapan jangka panjang.

Custom Software Development
Custom Software Development

Membangun aplikasi kustom dari nol sesuai kebutuhan dan tujuan bisnis perusahaan.

AI-Powered Application Development
AI-Powered Application Development

Mengembangkan aplikasi dengan kapabilitas AI untuk efisiensi dan insight.

Business Process Application Optimization
Business Process Application Optimization

Mengoptimalkan aplikasi agar selaras dengan alur bisnis perusahaan.

Nilai Nyata untuk Fondasi Bisnis Masa Depan

Pengembangan Aplikasi Kustom

Bukan aplikasi umum. Setiap solusi perangkat lunak dirancang sesuai dengan alur bisnis Anda.

Efisiensi & Cepat

Mengurangi proses manual, meningkatkan produktivitas tim, dan mempercepat pengambilan keputusan yang berbasis data.

Teknologi Siap Masa Depan

Arsitektur sistem dirancang agar mudah dikembangkan dan siap mendukung
integrasi AI serta teknologi baru di masa depan.

Kemitraan Jangka Panjang

LMD berperan sebagai mitra strategis yang menjaga keberlanjutan dan relevansi teknologi Anda, bukan hanya sebagai vendor pengembang.

Pendekatan Terstruktur, Transparan, dan Adaptif

  • Setiap pengembangan aplikasi di LMD dilaksanakan melalui proses yang terukur dan adaptif.​

    Dimulai dengan memahami tantangan, tujuan, dan alur kerja unik bisnis Anda

    Pengembangan dilakukan bertahap dan transparan agar progres mudah dipantau.

    Setiap solusi diuji untuk memastikan stabilitas, keamanan, dan performa optimal.

    Sistem siap digunakan & mudah untuk dikembangkan mengikuti pertumbuhan bisnis.

  • LMD menggunakan tech stack modern dan teruji untuk membangun solusi digital yang cepat, aman, dan siap berkembang mengikuti kebutuhan bisnis Anda, seperti berikut ini:

    Website Development
    HTML 5

    HTML 5

    CSS 3

    CSS 3

    Javascript

    Javascript

    PHP

    PHP

    Angular

    Angular

    React JS

    React JS

    Mobile Development
    Flutter

    Flutter

    Kotlin

    Kotlin

    Swift

    Swift

    React Native

    React Native

    Java

    Java

    Backend
    Python

    Python

    Golang

    Golang

    Node.js

    Node.js

    Project Management
    Github

    Github

    Gitlab

    Gitlab

    Jira

    Jira

    CI/CD
    Jenkins

    Jenkins

    Github Runner

    Github Runner

    Gitlab Runner

    Gitlab Runner

    Orchestration & Container
    Docker

    Docker

    Kubernetes

    Kubernetes

    Infrastructure
    Cloudeka

    Cloudeka

    Google Cloud Platform

    Google Cloud Platform

    Security
    Cloudflare

    Cloudflare

  • Waterfall Methodology

    Metodologi Waterfall mengedepankan alur kerja yang teratur, di mana setiap fase harus diselesaikan sepenuhnya sebelum melangkah ke tahap berikutnya. Mulai dari perencanaan (Plan) hingga pemeliharaan (Maintenance), pendekatan ini memastikan kontrol kualitas yang ketat dan dokumentasi yang komprehensif untuk hasil akhir yang stabil dan terprediksi.

    Agile Methodology

    Di LMD, kami juga menerapkan metodologi Agile untuk memastikan setiap solusi digital dikembangkan dengan lincah dan kolaboratif. Melalui siklus iteratif yang transparan, kami merespons perubahan secara dinamis guna menghadirkan produk berkualitas tinggi yang relevan dengan kebutuhan bisnis Anda. Bersama kami, inovasi menjadi lebih terukur dan berkelanjutan.

    Devops Methodology

    Metodology yang menyatukan pengembangan perangkat lunak (Dev) dengan operasional TI (Ops). LMD juga menerapkan ini untuk project yang membutuhkan Continuous Integration dan Continuous Delivery.

  • Claim Monitoring
    Mobile App

    Aplikasi mobile untuk melihat status rasio klaim, SLA, early warning system, pencapaian RKAP, aging, dan proses klaim secara menyeluruh.

    Asuransiku
    Mobile App

    Aplikasi mobile untuk peserta asuransi yang berisi data keanggotaan, penambahan anggota, dan fasilitas terkait layanan asuransi.

    MyLintasarta
    Mobile App

    Aplikasi mobile untuk karyawan yang dilengkapi fitur absensi berbasis GPS, aktivitas kepegawaian, berita perusahaan, pengelolaan kegiatan, serta approval yang terintegrasi dengan aplikasi operasional.

    Sistem Monitoring Maintenance
    Mobile App

    Aplikasi untuk mengelola permintaan perbaikan atau maintenance alat transportasi, memonitor kegiatan perbaikan, dan mendukung fleet management.

    Integration
    Mobile App

    Layanan pembuatan dan pengembangan API untuk integrasi antar aplikasi, termasuk integrasi LDAP/AD, authenticator, dan perangkat.

    Sales Commission
    Mobile App

    Aplikasi untuk melakukan perhitungan komisi dan insentif sales berdasarkan parameter yang telah ditentukan sebelumnya.

    Audit Management
    Mobile App

    Aplikasi yang mengelola kegiatan audit dan monitoring tindak lanjut hasil audit untuk memastikan akurasi data dan objektivitas hasil audit kinerja.

    Document Tracking
    Mobile App

    Aplikasi untuk melakukan pelacakan distribusi dokumen internal, eksternal, maupun outgoing secara terpusat.

    Project Management
    Mobile App

    Aplikasi untuk mengelola dan memonitor progress pekerjaan yang diperbarui oleh Project Manager.

    Pre-Sales Management System
    Mobile App

    Aplikasi yang membantu proses evaluasi opportunity, termasuk perhitungan harga, analisis risiko, kebutuhan rapat, serta mempermudah proses handover ke Project Manager.

Ingin Memiliki Aplikasi Untuk Bisnis Anda?

Jangan biarkan sistem yang tidak sesuai menghalangi potensi bisnis Anda. Temukan bagaimana solusi pengembangan perangkat lunak dari LMD dapat membantu meningkatkan efisiensi dan daya saing perusahaan Anda.

bottom of page